Sempat Nganggur Usai Putuskan Berhijab, Melly Goeslaw Tetap Bersyukur

Foto Melly Goeslaw
Sumber :
  • Intipseleb

"Aku ikut di acara itu terus gitu, ya cukup juga uangnya walaupun sedikit-sedikit tapi cukup," lanjutnya.

Dihujat Netizen Usai Sebut Bahasa Indonesia Miskin Kosakata, Ini Klarifikasi Indah G

Meski tidak pernah mendapatkan pekerjaan, Melly Goeslaw bukannya menyesali keputusannya untuk mengenakan hijab tetap berpikir positif. Apalagi sang suami juga memberikan dukungan yang sama.

"Mas Anto juga yang bilang, 'Kayaknya bukan dikurangin deh job kamu, dipilihin," ujar Melly Goeslaw menirukan ucapan sang suami.

Saling Serang ! Habib Jafar dan Pendeta Marcel Bikin Heboh Acara Podcast

Selain itu, sang suami menilai Melly Goeslaw kini lebih bahagia bekerja setelah mengenakan hijab.

"Sekarang kan kamu happy kalau dulu kamu kan jam 1 belum naik panggung nunggu MC-nya show time'" tandasnya.

Habib Jafar Tanya Pendeta Marcel yang Ajak Nonis War Takjil Umat Muslim, Nggak Nyangka!