Netizen Soroti Tubuh Syahnaz, Disebut Makin Kurus karena Ini

Syahnaz Sadiqah
Sumber :
  • Instagram @syahnazs

VIVA Bandung – Setelah tersandung kasus perselingkuhan dengan Rendy Kjaernett, Syahnaz Sadiqah tampak melanjutkan kehidupannya seperti biasa, termasuk rutin bermain tenis.

PPN 12 persen Naik, Kpopers Turun ke Jalan! Ini Alasannya

Namun dalam potret terbarunya saat bermain tenis, tubuh Syahnaz menjadi sorotan netizen. Tak sedikit dari mereka yang menyebut bahwa istri Jeje Govinda itu semakin kurus.

Di foto tersebut, Syahnaz terlihat sedang bermain tenis bersama teman-teman dan suaminya. Lengan Syahnaz memang tampak seperti lebih kurus dengan memakai baju tenis warna putih.

Gus Miftah Protes Diundang Ceramah Hanya Dibayar Rp75 Juta, Kalah dengan Biduan

“Menang kalah tetap semangat,” begitu bunyi caption di foto tersebut, dilansir dari instagram @lambe_danu, Selasa (8/8/2023).

Netizen yang menyoroti tubuh kurus Syahnaz pun menuding bahwa hal itu akibat tindakannya yang selama ini pura-pura bahagia di tengah isu selingkuh dan rumah tangga yang retak.

Gus Miftah Kebalikan Uang Ceramah Rp75 Juta Gegara Dinilai Terlalu Murah

“Keliatan makin kurus kering si nanas, Pura-pura bahagia emang melelahkan,” komentar salah satu netizen.

”Keliatan kok kalau mereka sebenarnya pura-pura tenang,” timpal netizen yang lain.

Halaman Selanjutnya
img_title