Inge Anugrah Fokus Karir, Ari Wibowo: Anak-anak Tak Terurus...

ari wibowo dan inge anugrah
Sumber :

Viva Bandung –Ari memiliki alasan untuk percaya bahwa dia berhak mengasuh anak

Info Terbaru Program Makan Bergizi Gratis Untuk Anak 2025

Disisi lain, Ari Wibowo, artis Tanah Air, berjanji akan terus mendukung keinginan untuk mengambil hak asuh anak. Ia percaya bahwa setelah gugatan cerainya disahkan, hakim akan memberikan hal tersebut kepadanya.

Inge Anugrah Dianggap Tak Punya Waktu untuk Mengelola Anak

PKH Khusus Anak Usia Dini: Ini Dokumen yang Wajib Anda Siapkan

{{ photo_id=13959 }}

Ari mengatakan bahwa Inge tidak memiliki waktu untuk mengurus anak-anak mereka secara langsung, yang membuatnya bingung karena Inge tidak ingin anak-anak mereka diasuh oleh Ari.

Cek Jadwal dan Nominal Pencairan PKH Akhir Tahun 2024

“Kita perjuangkan karena memang Inge pernah cerita Kalau Inge tidak ada waktu untuk urusan anak. Jadi, saya bingung tidak mau anak-anak tinggal sama dia, tidak mau urus anak-anak tapi pengen hak asuh anak itu gimana?” kata Ari Wibowo kepada awak media di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan pada Rabu, 9 Agustus 2023.

Ari menuding Inge ingin fokus untuk mengembangkan kariernya. Maka dari itu, ia tidak punya waktu mengurus anak.

Halaman Selanjutnya
img_title