Komentar Menohok Raffi Ahmad Soal Kinerja Pemerintah hingga Piala Dunia Basket FIBA

Raffi Ahmad
Sumber :
  • VIVA/Aiz Budhi

VIVA Bandung – Artis tanah air, Raffi Ahmad mengomentari terkait Piala Dunia Basket FIBA yang digelar di Indonesia. Dia mengaku bahagia Piala Dunia Basket bisa digelar di Jakarta.

Dewan Kehormatan PDIP Sebut Gibran Rakabuming Raka Sudah Keluar dari Partai

"Kita bangga banget Indonesia jadi tuan rumah. Kita punya Indonesia Arena ini...wah. Kita bisa kasi sesuatu yang wah untuk dunia," kata Raffi Ahmad dikutip dari VIVA Group, Sabtu (26/8/2023).

Raffi Ahmad juga menyinggung kinerja pemerintah. Dia menilai, dengan menjadi tuan rumah Piala Dunia Basket, Indonesia kini tidak hanya punya stadion sepak bola yang representatif.

Luhut Bocorkan Obrolan Bos Apple dan Presiden Jokowi, Jadi Investasi di IKN?

"Terima kasih kepada pemerintah, Pak Jokowi dan Pak Erick Thohir yang berjasa bisa membuat ini semua terwujud," ujarnya.

Di sisi lain, Agnez Mo sempat tampil di acara pembukaan FIBA World Cup 2023 Indonesia yang digelar di Indonesia Arena, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta pada Jumat (25/8/2023).

Kerap Dikaitkan dengan Kasus Pencucian Uang, Raffi Ahmad Tegaskan Soal Ini

Agnez Mo

Photo :
  • unggahan Instagram @agnezmo

Dalam kesempatan itu, Agnez membawakan dua buah lagunya yang berkolaborasi dengan penyanyi Amerika Serikat, yakni "Coke Bottle" dan "Get Loose". 

Halaman Selanjutnya
img_title