Nursyah Tegas Tolak Indah Permatasari Sebagai Anak: Saya Pasrahin...

Nursyah, ibunda Indah Permatasari
Sumber :
  • VIVA.co.id

BandungNursyah, ibu Indah Permatasari mengungkapkan bahwa dia sudah tidak lagi memandang Indah Permatasari sebagai anaknya. 

Asupan Ajaib! Ini Rahasia Makanan yang Bikin Anak Berkarakter Baik Ala dr. Zaidul Akbar

Nursyah mengakui bahwa hal tersebut membantu dalam menjaga ketenangan hidupnya.

“Biar saya hidup tenang, makanya saya bilang papi, saya pasrahin, lupakan Indah Permatasari. Biar orang tidak kait-kaitkan lagi dengan saya," kata Nursyah dikutip VIVA Bandung pada Sabtu (2/9/2023).

Otak Anak Cerdas Dimulai dari Usus Sehat? Begini Penjelasan Ahli tentang Hubungan Keduanya

Nursyah, ibunda Indah Permatasari

Photo :
  • VIVA.co.id

"Kalau saya dikait-kaitkan melulu, hujatan dari IG dari TikTok, YouTube dihina saya sama orang,” sambungnya.

Rekomendasi Ahli Gizi, Beri Anak Sarapan Cerdas dan Enerjik dengan Multigrain

Sebelumnya dilaporkan, Nursyah mendapat kritikan dari pengguna internet karena pakaian dan tarian kontennya di platform sosial media dianggap tidak lazim.

Perhatian tertuju pada momen ketika Nursyah menggunakan pakaian yang mencook dan menari dengan enerjik dalam kontennya.

Halaman Selanjutnya
img_title