BCL Kerap Umbar Kemesraan di Medsos, Psikolog: Umur Kelanggengannya Tidak Akan Panjang

BCL dan Tiko Aryawardhana.
Sumber :
  • Intipseleb.com

VIVA Bandung - Psikolog, Lita Gading, tengah menjadi perbincangan hangat di media sosial. Sang psikolog itu memberikan komentar menohok terkait perilaku Bunga Citra Lestari (BCL).

Psikolog Kritik Gus Miftah Soal Etika Saat Makan Bersama Para Pejabat: Kurang Beradabb

Menurutnya,  BCL sudah terlalu berlebihan dalam mengumbar momen kemesraannya bersama suami barunya, Tiko Aryawardhana.

Hal itu terlihat dalam salah satu video yang diunggah Lita Gading di akun TikTok pribadinya.

Hindari Perceraian, Ini 6 Cara Rawat Rumah Tangga Menurut Psikolog

Dalam video tersebut, terlihat Lita tengah menyoroti momen perayaan ulang tahun Tiko oleh BCL.

Dalam video yang diunggahnya, Lita tampak memberikan komentar menohok terhadap sepasang pengantin baru tersebut.  

Psikologi Forensik Ungkap Hal Mengejutkan Soal Kematian Dante yang Dibunuh YA

"Kalau menurut saya nih secara psikologis, orang yang terlalu mengekspos dirinya ke hal-hal, kemesraan, kiss-kiss-an dan lan sebagainya itu akan berdampak kurang baik," ujar Lita Gading.

Menurut Lita, perilaku seperti BCL tersebut bisa menyebabkan hubungan asmara yang cenderung pendek.

Halaman Selanjutnya
img_title