Denny Sumargo Sebut Non-Muslim Ingin Masuk Islam Tak Hanya Baca Syahadat Saja

Denny Sumargo
Sumber :
  • unggahan Instagram @sumargodenny

Densu, seorang pria yang dikenal dekat, mengatakan bahwa bagi non-muslim, mengucapkan syahadat tidak dianggap sebagai sesuatu yang buruk. Serta, hanya dengan mengucapkan syahadat tidak serta-merta akan membuat seseorang pindah agama. 

Hukum Merayakan Tahun Baru Masehi Bagi Umat Beragama Islam

"Tapi kalau buat gue sebagai individu ya nggak ada masalah. Emang masalahnya apa? Kalimat syahadat emang ada jahatnya dimana? Kemudian kalau kemudian lu mengucapkan itu emang kenapa? Menjadi Islam? Terus kenapa?" ujarnya.