Fakta Mengejutkan di Balik Kematian Tragis Kucing Okin, Rachel Vennya Ungkap Hal Ini

Kucing Okin dikabarkan mati.
Sumber :
  • Viva.co.id

VIVA Bandung - Kucing jenis caracal bernama Nala yang dirawat oleh Niko Al Hakim alias Okin, mantan suami Rachel Vennya telah meninggal secara tragis, Kamis, 28 Maret 2024.

Tuai Kontroversi Usai Diucapkan Jubir Presiden, Ini Makna Kata 'Rakyat jelata' Menurut KBBI dan Persepsi Publik

Kabar tersebut pertama kali diunggah oleh akun Instagram @rachelvennya, beberapa hari yang lalu. 

Dalam unggahannya, mantan istri Okin tersebut memberikan kabar bahwa kucing berjenis caracal yang dirawat Okin ditemukan sudah tak bernyawa karena tidak dirawat dengan baik.

Kebohongan Zaidan Yahya soal Gus Miftah Akhirnya Dibantah oleh Penjual Es Teh

Bahkan, ibu dua anak tersebut membagikan sebuah surat dari Jagat Satwa yang memberikan bantuan bagi kucing bernama Nala tersebut. 

“Innalillahi, semoga Nala bahagia di sana dan tidak merasakan kesakitan lagi. Terimakasih Nala. Berikut surat yang diberikan kepada saya dan sejumlah bukti bahwa kami sudah berusaha semampu kami,”tulisnya pada Instagram miliknya.

Stop Jual Beli Daging dan Konsumsi Anjing-Kucing, Bahaya Guys!

Sebelum kabar kematian Nala beredar, Rachel Vennya sempat membagikan kondisi Nala yang terlihat tidak baik-baik saja saat dibawa ke ruang darurat Jagat Satwa Nusantara pada Selasa, 26 Maret 2024.

Terlihat, di atas meja medis Nala dalam kondisi lemas tak berdaya.

Halaman Selanjutnya
img_title