Imam Pakai Qunut saat Sholat Subuh, Makmum Ikut atau Tidak? Ini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat
Sumber :
  • Istimewa

VIVA Bandung - Umat Muslim di Indonesia sudah terbiasa dengan perbedaan praktik ibadah di masyarakat. Salah satunya terkait tata cara sholat.

Imam Baca Al Fatihah, Apakah Makmum Wajib Ikut? Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

Salah satu perbedaan yang sering dibicarakan akhir-akhir ini adalah perihal qunut pada shalat subuh.

Hal itu bisa terjadi karena adanya perbedaan pandangan terkait sebuah konteks hadits mengenai qunut.

Bukan Jam 3 Pagi, Ini Waktu Tahajud yang Paling Utama Menurut Ustadz Adi Hidayat

Pelaksanaan Sholat Hari Raya Umat Muslim di Masjid Al Jabbar

Photo :
  • VIVA.co.id

Menurut pendapat dari Mazhab Hambali, doa qunut subuh hanya disunnahkan dalam waktu-waktu tertentu saja, khususnya saat sebuah wilayah terkena musibah, maka qunut saat itu harus dilaksanakan (qunut nazilah).

Punya Hutang Melimpah? Ustadz Adi Hidayat Anjurkan Baca Surah Ini Agar Dipermudah

Di sisi lain, Mazhab Syafi'i berpendapat bahwa qunut subuh merupakan sunnah ab'adi, yang berarti jika ditinggalkan dianjurkan untuk melakukan sujud sahwi.

Namun pertanyaannya adalah, bagaimana jika imam memilih untuk membaca qunut sedangkan makmum tidak mengikutinya saat sholat subuh?

Halaman Selanjutnya
img_title