Hindari! Bukber Dijadikan Ajang Pamer Pencapaian, Begini Hukumnya dalam Islam

Sajian Manis Buka Puasa di Bandung
Sumber :
  • Istimewa

Akan tetapi, jika kegiatan tersebut diselipkan niat untuk melakukan hal yang kurang baik seperti riya, maka kegiatan tersebut dapat berubah menjadi hal yang tidak baik.

Ditangkap Polisi Buntut Penistaan Agama Islam, TikToker Galih Loss: Saya Minta Maaf

Beliau menegaskan, ajaran Islam sangat melarang seorang Muslim melakukan perbuatan riya, termasuk saat ibadah.

Pasalnya, Riya dalam islam merupakan perbuatan yang berbuah dosa.

Dapat Kiriman Makanan Pro Israel, Zara Anak Ridwan Kamil Bangga

Idris menghimbau seluruh kaum muslimin untuk selalu berusaha menghindari riya baik yang sengaja maupun tidak disengaja.

“Misalnya, dengan menyembunyikan pencapaian, tidak pamer saat ibadah dan selalu mengingat bahwa riya adalah perbuatan dosa besar,” kata dia dikutip dari Antara Rabu, 3 April 2024.

Kunjungi Abu Dhabi hingga Kenakan Kerudung, Shandy Aulia Mualaf?

Idris menegaskan, momen bukber seharusnya diniatkan sebagai ajang ibadah untuk menjalin silaturahmi antara sesama.