Ponsel Ini Punya Baterai yang Tahan Lama untuk Main Game

Xiaomi Black Shark 5 Pro
Sumber :
  • Pinterest

Xiaomi Black Shark 5 Pro hadir dengan baterai 4650mAh yang cukup besar untuk mendukung sesi gaming panjang. Ponsel ini juga dilengkapi dengan fitur fast charging 120W yang memungkinkan pengisian baterai penuh hanya dalam 15 menit.

TECNO SPARK 20 Pro 5G Hadirkan Pengalaman Gaming Setara Flagship di Kelas Menengah

 Dengan layar OLED 6,67 inci dan refresh rate 144Hz, pengalaman bermain game menjadi lebih imersif. Selain itu, sistem pendingin "Sandwich Liquid Cooling" membantu menjaga performa optimal tanpa overheat.

3. Nubia Red Magic 7S Pro

Nubia Red Magic 7S Pro adalah pilihan ideal bagi para gamer yang membutuhkan ponsel dengan daya tahan baterai. Ponsel ini memiliki baterai 5000mAh yang mendukung fast charging 135W, memungkinkan pengisian cepat dan bermain game lebih lama. 

TECNO PHANTOM V Flip2 5G Boyong Teknologi Layar Ganda Revolusioner

Layar AMOLED 6,8 inci dengan refresh rate 165Hz memberikan visual yang tajam dan responsif. Dilengkapi dengan sistem pendingin aktif, ponsel ini tetap dingin meski digunakan dalam waktu lama.

4. Lenovo Legion Phone Duel 2

Lenovo Legion Phone Duel 2 menawarkan baterai ganda dengan total kapasitas 5500mAh, yang sangat ideal untuk gaming maraton. 

Halaman Selanjutnya
img_title
Oppo A3x Usung Snapdragon 6s 4G Gen 1 dan RAM 6GB Bikin Game Berat jadi Enteng