Begini Pengobatan Alami Radang Amandel, Berikut Cara Mencegahnya
Kamis, 29 September 2022 - 19:45 WIB
Sumber :
- U-Report
4. Bawang Putih
Baca Juga :
Panduan Praktis Mencairkan Bantuan PKH dan BPNT, Tips Lengkap Agar Proses Klaim Berjalan Lancar
Allicin dalam bawang putih memiliki sifat antiseptik dan antibakteri untuk membantu melawan bakteri atau virus penyebab radang amandel serta mengurangi sakit tenggorokan yang timbul.
Untuk mendapatkan manfaat dari allicin, Anda bisa makan bawang putih secara utuh atau dicacah dan dicampurkan ke dalam makanan atau minuman.
5. Kayu Manis
Kayu manis kaya kandungan senyawa antibakteri sehingga dapat membantu melawan bakteri penyebab peradangan serta melembapkan tenggorokan Anda.
Untuk membuat obat radang amandel ini, campurkan satu sendok teh bubuk kayu manis ke dalam segelas air panas yang sudah dicampur dengan madu dan lemon, lalu minum perlahan.
6. Kunyit
Halaman Selanjutnya
Kunyit memiliki sifat anti-inflamasi, antijamur, antibakteri, dan antivirus yang mampu membantu melawan infeksi penyebab radang amandel dan mengurangi gejalanya.