Coba 4 AI Pengedit Video Ini agar Konten Sosmed Makin Viral
Jumat, 1 November 2024 - 09:00 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Aplikasi ini sangat ideal bagi pengguna yang menginginkan hasil cepat dan otomatis tanpa mengorbankan kualitas visual.
Baca Juga :
Cara Tingkatkan Foto Blur Jadi Tajam, Pilih Tiga Alat AI Ini dan Tingkatkan Hitungan Dalam Detik
3. Lumen5
Lumen5 dirancang untuk membantu kreator dalam mengonversi artikel atau teks panjang menjadi video menarik.
Cocok untuk menghasilkan konten informatif, alat ini menggunakan Al untuk memilih gambar, animasi, dan efek transisi yang relevan dengan tema teks.
Lumen5 juga menyertakan berbagai template yang dioptimalkan untuk media sosial.
Baca Juga :
Topaz Video AI. Kecerdasan Buatan Hadirkan Perekaman Video Layaknya Profesional Hanya Dari HP
4. Adobe Premiere Rush
Adobe Premiere Rush adalah aplikasi pengedit video berbasis cloud dari Adobe yang memiliki fitur Al bawaan untuk memudahkan proses editing.
Halaman Selanjutnya
Pengguna bisa memotong, menggabungkan klip, menambahkan musik, hingga menggunakan efek transisi otomatis yang cocok untuk sosial media.