5 Cara Bayar Zakat Fitrah 2025 Online dari e-Wallet

Zakat (ilustrasi)
Sumber :
  • Pinterest

VIVABandung – Membayar zakat fitrah kini semakin mudah dengan adanya layanan onlne.

Cara Mudah Belanja di E-Warong BPNT dari Pemerintah, Cukup Gesek Kartu!

Tahun 2025, ada berbagai cara membayar zakat fitrah secara online melalui e-wallet dan platform digital lainnya.

Berikut lima cara yang bisa digunakan untuk membayar zakat firah.

Isi Survei 5 Menit, Dapat Rp50.000 Langsung ke DANA dengan SurveyPro

1. Melalui Aplikasi Zakat

Beberapa aplikasi zakat menyediakan layanan pembayaran zakat fitrah secara digital. Aplikasi seperti Dompet Dhuafa, BAZNAS, atau Amil Zakat memiliki tampilan yang mudah digunakan.

Raup Jutaan Rupiah Modal Nonton Video, VidCash Bayar Langsung ke DANA

Cukup unduh aplikasi, pilih zakat fitrah, masukkan nominal, dan selesaikan pembayaran.

Halaman Selanjutnya
img_title