Cukup Pindai! WhatsApp Uji Coba Fitur Kode QR untuk Saluran

WhatsApp
Sumber :
  • id.pinterest.com


WhatsApp terus mengembangkan fitur ini dengan menambahkan lebih banyak opsi.

Selain kode QR, perusahaan juga sedang menguji beberapa fitur lain, seperti kemampuan untuk menambahkan pesan khusus saat membagikan konten, tema cahaya minimal baru di Android, serta opsi anti-spam yang memungkinkan pengguna berhenti berlangganan dari pesan tertentu.

Halaman Selanjutnya
img_title
Jangan Terlewat! WhatsApp Cabut Dukungan untuk iPhone 5s, 6, dan 6 Plus pada 2025