Liburan Seru di Bandung, Cicipi 3 Kuliner Legendaris yang Tak Tertandingi!

Ayam Goreng Kurnia
Sumber :
  • google maps

VIVABandung – Bandung dikenal sebagai kota yang kaya akan kuliner, dengan banyak makanan legendaris yang sudah ada sejak bertahun-tahun lalu. 

5 Rekomendasi Ayam Goreng Legendaris di Bandung, Lezat dan Harga Terjangkau

Jika kamu merencanakan liburan long weekend ke kota ini, tak lengkap rasanya tanpa mencicipi beberapa kuliner yang sudah menjadi favorit banyak orang. 

Dari ayam goreng hingga roti klasik, Bandung memiliki pilihan kuliner yang tak hanya menggugah selera, tapi juga membawa kenangan nostalgia.

Resep Rahasia Ayam Goreng Pedas, Bumbu Meresap Sampai Tulang!

Ayam Goreng Kurnia

Photo :
  • google maps

Salah satu kuliner legendaris yang wajib dicoba adalah Ayam Goreng Kurnia

Kuliner Wajib Buka Puasa di Bandung, Ayam Goreng Pak Haji Nanang Bikin Nagih!

Terletak di Jalan Moh. Toha, rumah makan yang berdiri sejak 1972 ini menawarkan ayam goreng kuning sebagai menu andalan. 

Dengan sambal manis khas yang tidak terlalu pedas, perpaduan ayam goreng dan nasi ini sangat menggugah selera. 

Halaman Selanjutnya
img_title