Bharada E Berpeluang Kembali Menjadi Anggota Kepolisian, Begini Tanggapan Polri

Bharada E
Sumber :
  • viva.co.id

Viva BandungPolri tanggapi soal keinginan Richard Eliezer atau Bharada E yang ingin kembali menjadi polisi meski telah menjadi eksekutor terakhir atas Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J. 

JAN Dukung Polri Tuntaskan Darurat Narkoba dan Judi Online Akhir 2024

Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Dedi Prasetyo meanaggapi langsung saat diwawancara oleh Media Center Stadion Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Minggu (21/02/2023). 

"Nunggu jadwal sidang, moga-moga (semoga) minggu ini kita dapat informasi dari Kadiv Propam Polri," kata Irjen Dedi Prasetyo.

Trik Mudah Agar Anggota Grup WA Tidak Sadar Dikeluarkan

"Iya itu semuanya tergantung dari hakim komisi dan kode etik. Berbagai macam pertimbangan dan masukan pasti akan dijadikan referensi bagi tim," katanya. 

Vonis telah jatuh pada Richard Eliezer, Majelis Hakim di Pengadilan Negeri (PN) Jakrta Selatan telah menetapakan dirinya akan menghuni di penjara selama 1,5 tahun.

Paman Bejat! 2 Tahun Buat Konten Pornografi Keponakan, Ratusan Bukti Terungkap

Vonis itu lebih rendah dari tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang sebelumnya menuntut Bharada E 12 tahun penjara. Bahkan Bharada E menerima putusan hakim dan tidak mengajukan banding.

Bharada E

Photo :
  • VIVA.co.id
Halaman Selanjutnya
img_title