Sempat Saling Lapor, Ini Kumpulan Fakta Penganiayaan Anak AKBP Achiruddin pada Ken Admiral

Perwira Polda Sumut AKBP Achiruddin dan anaknya AH
Sumber :
  • VIVA.co.id

Dijelaskan oleh Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Sumut, Kombes Pol Sumaryono, kasus ini berawal dari laporan korban Ken Admiral bersama keluarga ke Polrestabes Medan. Dari hasil pemeriksaan dan penyidikan kasus ini naik menjadi penyidikan pada 27 Februari 2023.

Aghnia Punjabi Beberkan Kronologi Dugaan Penganiayaan Terhadap Anaknya

"Namun, tanggal 28 Februari 2023 perkara ini ditarik ke Polda Sumut. Peristiwa ini terdapat dua laporan dan (terlapor dan korban) saling melapor," sebut Sumaryono. Namun, ia tidak membeberkan secara detail laporan disampaikan oleh AH hingga akhinya laporan tersebut ditolak karena tidak ada unsur pindana.

5. Jabatan AKBP Achiruddin Dicopot

Polisi Resmi Tetapkan 4 Orang Tersangka dalam Kasus Bullying SMA Binus Serpong

Buntut tindakan anaknya yang melakukan penganiayaan, kini AKBP Achiruddin Hasibuan harus dicopot dari jabatanya sebagai Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumut setelah melalui pemeriksaan di Bidang Propam

"Orang tua terlapor akan ditempatkan khusus di Propam Polda Sumut, malam ini juga, dicopot dari jabatannya, sejak 3 April 2023," kata Irwasda Polda Sumut, Kombes Pol. Armia Fahmi dalam jumpa pers di Mako Polda Sumut, Selasa malam, 25 April 2023.

Santri Ponpes Kediri Tewas Mengenaskan, Pihak Polisi Tetapkan 4 Pelaku

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id dengan judul: Awal Permasalahan hingga Alasan AKBP Achiruddin Hasibuan Biarkan Sang Anak Aniaya Ken Admiral