Pemerintah Diminta Tegas Usut Ajaran Sesat di Ponpes Al Zaytun

Ponpes Al Zaytun Indramayu
Sumber :
  • VIVA.co.id

KH M Syatori juga meminta kepada pemerintah untuk segera hadir menyelesaikan persoalan ini. Bahkan polemik Ponpes Al Zaytun ini sengaja diviralkan oleh internal pesantren sendiri.

Gagas Nusantara: Tuduhan Monopoli Avtur Hati-hati, Pemerintah Harus Perkuat Koordinasi

“Yang ketiga mohon kepada pemerintah agar segera hadir dalam rangka menyelesaikan keresahan, kegaduhan masyarakat di Indramayu bahkan di Indonesia yang menyaksikan viralnya syariat-Syariat Islam cara mereka, kami memohon kepada pemerintah segera selesaikan kemelut-kemelut keresahan kegaduhan yang terjadi di masyarakat gara-gara viralnya dan diviralkan oleh mereka," tandasnya.

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id dengan judul: MUI Indramayu Minta Warga Tidak Ikut Pendidikan di Ponpes Al Zaytun

KIP Kuliah Cair Bulan September! Cek Jadwalnya Sekarang dan Dapatkan Info Lengkapnya