Ridwan Kamil Klaim Prabowo-Gibran Unggul di Jabar, PKS: Kita Lihat, Adu Kuat RK dan Aher
Minggu, 26 November 2023 - 19:48 WIB
Sumber :
- Viva.co.id
Hasilnya, pasangan Prabowo-Gibran unggal dibanding kedua kandidat lainnya.
"Ini survei yang kami lakukan pada minggu-minggu ini," kata Ridwan Kamil dikutip Minggu, 26 November 2023.
Menurut klaim RK, pasangan Prabowo Gibran unggal di Jawa Barat dengan elektabilitas sebesar 51,57 persen.
Kemudian disusul oleh pasangan Anies-Cak Imin dengan perolehan suara 25,96 persen, serta di posisi terakhir ada pasangan Ganjar-Mahfud dengan perolehan suara sebanyak 11,76 persen.
"Kampanye belum dimulai ya pak. Bapak sudah meraih simpati warga Jawa Barat di angka mendekati 52 persen," kata dia.