Kisah Keberadaan Lampu Merah Cibubur yang Jadi Lokasi Kecelakaan Maut

Kecelakaan maut di Cibubur
Sumber :
  • VIVA / Yeni Lestari

BANDUNG – Baru-baru ini sebuah video yang mengungkap keberadaan lampu merah di Jalan Alternatif Cibubur, Bekasi, viral di media sosial. Pasalnya, di lokasi tersebut tempat terjadinya kecelakaan maut yang merenggut banyak korban jiwa.

Respon Menohok Jordan Ali Usai Diisukan Jadi Pacar Baru Eva Manurung

Banyak netizen yang beranggapan jika posisi lampu merah tersebut kurang tepat. Di mana, didirikan tepat pada jalanan menurun sehingga dianggap berbahaya bagi kendaraan yang melintas di sana.

"Sejarah lampu merah CBD," tulis akun Instagram @depok24jam_official, Selasa, 19 Juli 2022, yang melansir dari akun TikTok @vansharinglagi.

Korban Tewas Kecelakaan Maut di Exi Tol Bawen Semarang Terus Bertambah

Tangkap layar video lampu merah di depan kawasan Cibubur CBD

Photo :
  • Instagram @depok24jam_official

Seperti diketahui, kecelakaan maut tersebut melibatkan truk tangki Pertamina yang menabrak mobil dan motor. Terjadi di sekitar lampu merah CBD, Jalan Transyogi atau lebih dikenal Jalan Alternatif Cibubur, Bekasi, Jawa Barat, Senin, 18 Juli 2022.

Kecelakaan Maut di Exit Tol Bawen Semarang Diduga karena Rem Blong

Dalam unggahan video itu diceritakan kisah keberadaan lampu merah tersebut. Pada awalnya, saat pembangunan kawasan perumahan Ciputra Bisnis Distrik (CBD) tidak ada lampu merah.

Bahkan pada 2019 hingga 2021, pembangunan Cibubur CBD mulai terlihat wujud. Jadi mereka yang dari kawasan CBD bila mau ke arah Jakarta harus berputar ke arah Cikeas terlebih dahulu.

Halaman Selanjutnya
img_title