Cara Kerja dan Fitur MOLA BKN, Monitoring Layanan Mudah dari Rumah
Senin, 17 Februari 2025 - 21:45 WIB
Sumber :
VIVABandung – MOLA BKN bekerja sebagai sistem notifikasi yang memberikan update status layanan kepegawaian secara real-time melalui email yang telah terdaftar di MyASN.
Ini artinya, setiap ASN yang sudah mendaftarkan emailnya di sistem MyASN akan secara otomatis menerima notifikasi jika ada perubahan status pada layanan kepegawaian yang mereka ajukan.
Untuk mulai menggunakan MOLA BKN, langkah pertama yang perlu dilakukan adalah memastikan bahwa email kita sudah terdaftar dengan benar di MyASN.
Jika belum, kita perlu mendaftar atau memperbarui email terlebih dahulu.
Setelah itu, setiap kali ada perubahan status, kita akan menerima notifikasi langsung ke email tersebut.
Mola BKN
Photo :
Halaman Selanjutnya
Cara kerja MOLA BKN sangat sederhana namun efektif. Berikut adalah langkah-langkah detailnya: