Pemain Lokal Jadi Tulang Punggung Persib, Bukan Cuma Andalkan Pemain Asing!

Persib Bandung berhasil juarai kompetisi Liga 1.
Sumber :
  • tvonenews.com

VIVABandungPersib Bandung tidak hanya mengandalkan pemain asing dalam dominasinya di Liga 1 2024/2025. Pemain lokal memainkan peran vital dalam kesuksesan Maung Bandung sejauh ini.

Menang Tanpa Penalti! Persib Tunjukkan Dominasi di Liga 1

Beckham Putra Nugraha menjadi simbol kebangkitan talenta lokal Persib. Gelandang serang ini tampil mengesankan dengan mencetak brace saat menghadapi Semen Padang.

Dalam waktu tiga menit, dia berhasil membobol gawang lawan dua kali dan memastikan kemenangan timnya.

Persib Bandung Makin Tak Terbendung! Vujovic: 'Gelar Juara Tinggal Menunggu Waktu'

Performa Beckham bukan cuma sekali dua kali. Sebelumnya, dia juga mencetak gol saat melawan Persik Kediri. Konsistensi ini menunjukkan potensi besar yang dimiliki pemain muda berbakat Indonesia ini.

Beckam Putra

Photo :
  • ig @persib
Tim Rayakan Kembalinya Megawati Bawa Kemenangan Besar, Rekan Ungkap Hal Ini

Di lini belakang, ada Henhen Herdiana yang tampil solid. Bek sayap bernomor punggung 12 ini tidak hanya kuat dalam pertahanan, tetapi juga sering membantu serangan melalui sayap.

Halaman Selanjutnya
img_title