Desain Premium POCO Pad Pakai Bodi Metal Unibody Bikin Makin Mewah

POCO Pad
Sumber :
  • po.co

VIVABandung – POCO menghadirkan tablet terbarunya dengan desain premium menggunakan material metal unibody.

POCO Pad Usung Prosesor Snapdragon 7s Gen 2 Bikin Auto Smooth

Konstruksi ini memberikan kesan mewah dan kokoh pada POCO Pad. Desain antena tersembunyi membuat tampilan tablet lebih bersih dan minimalis.

Tablet ini menggunakan proses moulding unibody yang dipoles secara detail dalam beberapa tahap. Hasilnya adalah perangkat yang terasa halus dan premium saat digenggam.

Tablet Baru POCO Pad Tawarkan Layar 121 Inci Resolusi 25K

Kualitas build yang tinggi membuat tablet ini lebih tahan lama untuk penggunaan sehari-hari.

POCO Pad hadir dengan desain dua warna yang stylish dan modern. Perpaduan warna ini memberikan kesan sophisticated pada tampilan tablet. Desainnya menggabungkan unsur estetika dengan teknologi mutakhir yang menjadi ciri khas POCO.

POCO Pad Bisa Tersambung ke Smartphone Buat Kerja Multitasking

Meski menggunakan material metal tablet ini tetap tipis dan ringan. Bodinya ramping sehingga nyaman dibawa kemana-mana. Tombol fisik dan port tetap mudah diakses meski menggunakan konstruksi unibody.

POCO berhasil menyeimbangkan aspek portabilitas dengan kualitas build premium.

Halaman Selanjutnya
img_title