6 Daya Tarik Tebing Keraton yang Memikat Wisatawan

Tebing keraton
Sumber :
  • http://fxmuchtar.blogspot.com/

BANDUNG – Tebing Keraton menjadi salah satu wisata di Bandung, Jawa Barat yang direkomendasikan dan harus kamu kunjungi. Tempat wisata ini sangat cocok bagi kamu yang sedang berkeinginan untuk berlibur ke wilayah Bandung. Seperti yang kita ketahui bahwa Bandung memang memiliki banyak sekali tempat wisata yang didominasi oleh wisata alamnya yang indah. Salah satunya seperti Tebing Keraton yang belakangan cukup populer di kalangan masyarakat baik di Bandung sendiri maupun dari luar kota. 

Prakiraan Cuaca Wilayah Jawa Barat Hari Ini Sabtu 14 Desember 2024

Tempat wisata ini menjadi populer, terutama di kalangan remaja karena menawarkan spot untuk berfoto yang Instagramable. Kamu yang berkunjung ke tempat wisata ini akan disuguhkan keindahan alamnya yang luar biasa menawan dan memesona serta memanjakan mata. Sehingga hasil foto yang diambil pun akan menjadi lebih menarik dengan nuansa alam. Selain itu, wisata ini juga juga cocok  bagi kamu yang ingin refreshing saat sedang merasa penat dan ingin bersantai sejenak.

Berikut ini akan dijelaskan secara lengkap mengenai tempat wisata Tebing Keraton mulai dari harga tiket masuk, rute, fasilitas, spot-spot yang tersedia dan hal-hal menarik yang ada di wisata ini.

Update Informasi Ancaman Gelombang Air Laut Wilayah Jawa Barat Hari Ini Sabtu 14 Desember 2024

Harga Tiket Masuk (HTM)

Harga tiket bagi para wisatawan yang ingin berkunjung ke tempat wisata ini akan dikenakan biaya. Nah, untuk biaya yang akan diinformasikan di dalam artikel ini mungkin saja bisa mengalami perubahan pada setiap tahunnya. Untuk harga tiket masuk bagi wisatawan lokal dikenakan biaya Rp11.000 per orang yang terbilang masih terjangkau. Sementara bagi wisatawan asing atau mancanegara akan dikenakan biaya sebesar  Rp76.000 per orangnya. 

Dedi Mulyadi Sampaikan Visi Majukan Sektor Pariwisata Jawa Barat

Selain itu, pengunjung yang membawa kendaraan juga akan dikenakan biaya untuk parkir. Harga parkir untuk kendaraan roda dua atau motor akan dikenakan biaya sebesar Rp5.000. Sementara harga parkir untuk kendaraan roda empat atau mobil akan dikenakan biaya sebesar Rp10.000. Lagi-lagi diingatkan bahwa harga ini kemungkinan saja bisa berubah. 

Rute Jalan ke Tebing Keraton

Halaman Selanjutnya
img_title