Inara Rusli Tampak Bahagia Usai Dipolisikan Tenten Anisa, Ini Faktanya
Senin, 8 Mei 2023 - 22:22 WIB
Sumber :
"Kata Allah, tunggulah," pungkas Inara.
Sebelumnya diberitakan, Inara Rusli meminta maaf ke Tenri Anisa dan kekasihnya, Dylan Kenneth lantaran telah mencantumkan nama mereka di Instagram Story.
"Cuma memang masih, kami masih kecewa dengan klarifikasi seperti itu, permintaan maafnya kita terima bukan enggak kami terima, cuma masalahnya stigma pelakor yang nempel di klien kami belum selesai," kata pihak Kuasa Hukum Tenri Anisa.