Rahasia 3 Rutinitas Pagi yang Dapat Turunkan Berat Badan dengan Cepat dan Mudah Dilakukan

Ilustrasi Menjaga Tubuh Tetap Sehat tanpa Stres
Sumber :
  • Viva Group

Air Lemon: Menambahkan sepotong lemon ke air putih tidak hanya menambah rasa, tapi juga vitamin C yang kaya antioksidan. Penelitian dalam Journal of Medicinal Food menunjukkan bahwa air lemon dapat membantu menurunkan berat badan dan persentase lemak tubuh.

Air Madu Hangat: Jika kamu suka rasa manis, tambahkan satu sendok teh madu ke dalam air hangat. Madu mengandung antimikroba dan antioksidan. Sebuah studi di European Journal of Clinical Nutrition menemukan bahwa konsumsi madu dapat membantu menurunkan berat badan dan persentase lemak seiring waktu.

Air Cuka Apel: Menambahkan satu sendok cuka apel ke dalam air putih juga dapat membantu menurunkan berat badan. Penelitian dalam Bioscience, Biotechnology and Biochemistry menunjukkan bahwa asam asetat, komponen utama cuka apel, dapat menekan penumpukan lemak tubuh.

Penting untuk mengencerkan cuka apel dengan benar untuk menghindari kerusakan pada email gigi dan kerongkongan. 

3. Jalan Pagi dan Olahraga Ringan

Ilustrasi wanita berolahraga

Photo :
  • Pixabay