Minum Jamu Usai Melahirkan? Dokter Ungkap 3 Syarat Penting Ini
Senin, 13 Januari 2025 - 17:28 WIB
Sumber :
Ketiga, konsultasi dengan dokter.
Ini penting karena ibu nifas biasanya juga mengonsumsi obat-obatan dari dokter.
Interaksi antara jamu dan obat-obatan perlu diwaspadai untuk menghindari efek yang tidak diinginkan.
"Jangan mengonsumsi jamu bersamaan dengan obat dokter karena dikhawatirkan akan saling mempengaruhi," jelas dr. Ony Christy.