Siap Pasang Badan dan Biayai Al Zaytun, Pablo Benua: Teman-teman Jangan Takut

Pablo Benua
Sumber :
  • VIVA.co.id

Untuk Itu, Pablo mengaku siap menanggung seluruh biaya operasional Pesantren Al Zaytun yang jumlahnya tidak sedikit yakni Rp120 miliar per tahun.

“Kalau Al Zaytun kekurangan operasional, minta sama saya, saya kasih!,” kata Pablo disambut tepuk tangan oleh ribuan peserta yang hadir.

“Dami pendidikan di Indonesia,” pungkasnya.