Anggota DPR Ini Rela Diinjak Warga di Momentum HUT RI ke 77
Kamis, 18 Agustus 2022 - 13:51 WIB
Sumber :
- istimewa
Setelah beberapa saat jalannya lomba para peserta bergantian untuk silih berganti naik ke puncak pinang. Hingga akhirnya salah seorang warga berhasil mendapatkan hadiah utama karena bisa meraih bendera merah putih yang tertancap di puncak pinang. (rls)