Soimah Betah Tinggal di Kampung Bukan di Jakarta, Alasannya Gak Nyangka

Soiman
Sumber :

Viva BandungSoimah Pancawati baru-baru ini mengungkapkan alasan dia lebih suka tinggal di desa daripada di Jakarta.

Polisi Bantah Anggapan No Viral No Justice dalam Kasus Anak Bos Toko Roti Aniaya Karyawati

Artis multitalenta Soimah Pancawati selalu berhasil membuat penonton terhibur. Mae, nama sebenarnya, tampaknya lebih suka tinggal di kampung daripada di Jakarta, meskipun dia sibuk dengan banyak acara.

Soimah mengatakan bahwa keluarganya, termasuk anak-anak, masih tinggal di Yogyakarta saat dia memilih untuk tinggal di Kampung Soimah. 

Terkuak Alasan George Sugama Halim Aniaya Karyawati, Bukan Karena Emosi

Mae juga mengatakan bahwa itu membantunya menjaga keseimbangan dalam hidupnya.

"Keluarga dan anakku di Yogyakarta, bojoku di sana. Kenapa di Yogyakarta, biar hidupnya imbang," kata Soimah usai ditemui awak media belum lama ini dikawasan Gatot Subroto, Jakarta Pusat.

Ini Alasan Hakim Tolak PK 7 Terpidana Kasus Vina Cirebon

Selain itu Mae juga mengungkapkan jika dirinya lebih tenang jika tinggal di Yogyakarta, sedangkan di Jakarta ia sibuk untuk berkarier. Kemudian pilih menenangkan diri di kampung.

"Nyari duit di Jakarta dan nyari ketenangan di Yogyakarta. Ketika nyari duit di Jakarta, ya nyari ketenangan di Yogyakarta, di sana tenang," ungkapnya.

Halaman Selanjutnya
img_title