Salt Therapy Ala Nikita Willy Dinilai Berbahaya, Ini Penjelasan Dokter

Foto Nikita Willy dan Sang Anak
Sumber :
  • Viva Group

"Kalau anaknya tidak bagus dalam reflek batuknya, juga bisa kurang batuk. Jadi, bisa berbahaya," imbuhnya.

Tips Menidurkan Anak dengan Cepat Ala Nikita Willy: Bacakan Shalawat

Dokter Bambang mengatakan bahwa terapi garam ini dalam dunia medis berupa NaCl atau larutan garam. Ini kerap digunakan untuk inhalasi pada yang kondisi tertentu. Dosis dari NaCl yang diuap tersebut sangat rendah yakni 0,9 persen.

Pemaiakain NaCl dalam dosis yang tinggi biasanya dipakai dalam kasus berat seperti tuberkulosis. Pemakaiannya dibutuhkan untuk memeriksa anak yang didiagnosa penyakit tersebut. Nantinya, manfaat pada anak dengna TBC adalah membantu pengeluaran lendir yang akan diperiksa untuk laboratorium.

Nikita Willy Dituding Sok Jadi Ibu Sempurna Oleh Netizen

"Tapi, sekali lagi penggunaan NaCl atau garam sebanyak 3 persen atau lebih tinggi dari itu bisa memicu saluran napas menyempit hingga asma kambuh," tandasnya.

Foto Dugem Nikita Willy Tersebar!