Ternyata Ini Amalan Eril Hingga Kepergiannya Ditangisi Ribuan Orang

Emmeril Khan Mumtadz
Sumber :
  • unggahan akun instagram @emmerilkahn

BANDUNG – Kepergian Emmeril Kahn Mumtadz banyak yang cemburu karenan cara pergi Eril yang diinginkan setiap umat Nabi Muhammad Saw. Banyak yang berkomentar bahwa Eril merupakan sosok yang baik bahkan kepergiannya ditangisi oleh penjuru bumi dan juga langit.

12 Partai Politik Resmi Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta 2024

Lalu menjadi pertanyaan, siapakah sosok Emmeril Kahn Mumtadz ini? Apa amalannya selama hidup yang dilakukannya?

Seperti diketahui, menghilangnya Emmeril Kahn Mumtadz kemudian jasadnya ditemukan menjadi kabar yang mengagetkan jutaan orang. Bahkan dari berbagai kalangan ikut sedih dan merasa kehilangan.

Bukan Anies Baswedan, PKB Pastikan Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta

Setelah ditemukan, jenazah Eril disemayamkan di Indonesia, tepatnya di Kawasan Islamic Center Baitul Ridwan, Kp Geger Beas RT 01/05, Desa Cimaung, Kabupaten Bandung. Ribuan warga Bandung ikut memadai sepanjang jalan mengantar kepergian Eril ke tempat peristirahatan terakhirnya.

Instagram @ridwankamil

Photo :
  • -
Menurut Lembaga Survei, RK Dinilai Lebih Kompetitif Lawan Anies di Pilgub Jakarta

Melalui postingan Instagram Ridwan Kamil, muncul komentar warganet yang mempertanyakan siapakah sosok Emmeril Kahn Mumtadz? Karena kepergiannya begitu dalam menyisakan kesedihan ke penjuru bumi.

"Emmeril Kahn Mumtadz, yaallah siapakah sosok pemuda ini?  Apa yang pemuda lakukan selama hidupnya? Beribu-ribu orang mengantar ketempat pemuda ini oukang ke pelukanMu YaAllah. Kau jaga jasadnya dalam keadaan air yang dingin dan kau wangikan jasadnya dalam penantian.  Begitu banyak hati hang iri melihat proses kembalinya pemuda ini." Tulis salahs atu warganet pada kolom komentar di postingan Instagram Ridwan Kamil.

Kepergian Eril bamyak memberikan pelajaran bagi setiap kalangan masyarakat. Selain itu, sosok Eril juga banyak memberikan inspirasi bagi setiap pemuda.

"Mutiara bumi yang tidak pernah kau munculkan selama hidup.  Namun membawa satu pelajaran dan ilmu disaat mutiara ini kembali kepadaMu." Lanjut warganet yang mengungkapkan isi hatinya. Dilansir pada Senin, 13 Juni 2022.

Instagram @ridwankamil

Photo :
  • -

Pertanyaan itu dijawab oleh salah satu warganet. Ia mengungkapkan bahwa selama Eril hidup sering keluar malam untuk berbagi ke satpam dan waega setempat yang dipinggir jalan serta sering meminta maaf.

"Cerita dari Aa Gym ketika menjenguk Atalia dan pak Ridwan Kamil di pondopo Gubernur Jawa Barat melalui pertemuan khusus antara aa Gym  dan kang Emil. Aa bertanya pada kang Emil apa amalan Eril selama hidupnya sehingga kematiannya didoakan ribuan orang. Ridwan kamil menjawab bahkan Ridwan Kamil pun tidak tahu. Ia menceritakan cerita seorang satpam bahwa selama hidupNya Eril selalu meminta maaf dan berbagi rezeki keberkahan hidupnya kepada seluruh  security, petugas. Hal ini belum pernah dilakukan oleh anak pejabat sebelumnya." Komentar warganet yang dirangkum dalam postingan Instagram miliknya Ridwan Kamil.

Bahkan diketahui melalui komentar warganet juga amalan rahasia dari Eril adalah sering meminta maaf pada sesama.  Dan sering berbagi kepada orang lain tanpa diketahui orang lain (secara diam-diam).