Kenali Sejak Dini, Ini 5 Perilaku Seks Tak Wajar Pada Anak

Kenali perilaku seks pada anak
Sumber :
  • Shuttershock

BANDUNG – Edukasi seksual memang dinilai penting, bukan hanya menjadi ranah orang dewasa. Seks pada anak juga harus diperhatikan. Anak harus diperkenalkan tentang pendidikan seksual.

Kisah Nenek Usia 70 Tahun Rela Jadi PSK, Hanya Dibayar Rp4 Ribu

Sesederhana perbedaan jenis kelamin, bagaimana merawat organ intim, hingga perkembangan seksual sesuai tahap usianya.

Sejak usia dini anak sebetulnya punya ketertarikan terhadap seks, lebih dari apa yang orangtua bayangkan. Terkadang mereka melakukan perbuatan-perbuatan yang mengejutkan untuk memuaskan rasa ingin tahunya.

Gak Nyangka! Ini Alasan Habib Rizieq Menikah Lagi Tak Lama Setelah Syarifah Fadhlun Meninggal

Dilansir dari Healthy Children, pada Senin, 6 Juni 2022 berikut ini beberapa perilaku seksual anak yang bisa Anda kenali mulai dari 2-6 tahun.

1. Perilaku seks yang normal pada anak

Makan Otak Kelinci Demi Punya Anak, Denny Sumargo: Biar Sperma Bagus

Anak punya rasa ingin tahu ketika melihat bentuk kelaminnya sendiri. Hal ini dapat membuat mereka juga penasaran terhadap milik orang lain.

Berikut ini beberapa perilaku seksual yang normal dan umum dilakukan anak usia 2-6 tahun:

Halaman Selanjutnya
img_title