Kenali Gajala dan Penyebab Stunting Pada Anak, Ini Tandanya

ilustrasi Stunting pada anak
Sumber :
  • alodokter.com

  • Intrauterine growth restriction (IUGR)
  • Perawakan pendek
  • Berat badan ibu tidak naik selama kehamilan
  • Tingkat pendidikan rendah
  • Kemiskinan
  • Tinggal di lingkungan dengan sanitasi buruk dan tidak mendapatkan akses untuk air bersih
Rekomendasi Ahli Gizi, Beri Anak Sarapan Cerdas dan Enerjik dengan Multigrain

Sedangkan pada anak, beberapa kondisi yang meningkatkan risikonya mengalami stunting adalah:

  1. Mengalami penelantaran
  2. Tidak mendapatkan ASI eksklusif
  3. Mendapatkan gizi MPASI yang berkualitas buruk
  4. Menderita penyakit yang menghalangi penyerapan nutrisi, seperti penyakit TBC, anemia, penyakit jantung bawaan, dan infeksi kronis

Gejala Stunting

Delapan Tahun Berlalu, Polda Jabar Bantah Salah Satu Pelaku Pembunuh Vina Anak Anggota Polisi

Gejala stunting sering tidak disadari, karena anak hanya diduga memiliki tubuh yang pendek. Meski demikian, gejala stunting umumnya bisa terlihat saat anak berusia 2 tahun.

Gejala yang menunjukkan anak mengalami stunting adalah:

  • Tubuh anak lebih pendek dibandingkan standar tinggi badan anak seusianya
  • Berat badan anak bisa lebih rendah untuk anak seusianya
  • Pertumbuhan tulang terhambat
  • Mudah sakit
  • Gangguan belajar
  • Gangguan tumbuh kembang
Halaman Selanjutnya
img_title
Hindari Makanan Pemicu Maag, 5 Daftar yang Wajib Diingat Penderita Maag