Login WhatsApp di PC Tanpa HP? Begini Cara Mudahnya

Ilustrasi WhatsApp
Sumber :
  • Pixabay

Bandung, VIVAWhatsApp menjadi aplikasi pesan yang paling populer di dunia, termasuk di Indonesia. Namun, ada kalanya kita ingin login ke WhatsApp tanpa harus menggunakan ponsel atau memindai kode QR. Nah, ternyata ada cara mudah untuk melakukannya! Berikut penjelasan cara login WhatsApp tanpa QR dan tanpa HP.

Ning Wahyu: Link and Match adalah Tantangan, Tapi Jangan Jadikan sebagai Hal Menakutkan

Menggunakan Emulator Android di PC atau Laptop

Salah satu cara termudah untuk login WhatsApp tanpa menggunakan HP adalah dengan memanfaatkan emulator Android di PC atau laptop. Emulator ini adalah program yang memungkinkan Anda menjalankan aplikasi Android langsung dari komputer.

YouTube Rilis Fitur Hype: Angin Segar bagi Content Creator Pemula?

Salah satu emulator yang paling banyak digunakan adalah BlueStacks. Berikut langkah-langkahnya:

1. Unduh dan Instal Emulator Android

Dapatkan Saldo DANA Gratis hingga Rp456 Ribu Hari Ini, Klaim Link DANA Kaget Sekarang!

Unduh emulator Android seperti BlueStacks dari situs resminya dan instal di PC Anda.

2. Buka Emulator dan Akses Play Store

Halaman Selanjutnya
img_title