Musim Hujan Tiba, Ini 5 Makanan Buat Jaga Imunitas Tubuh

Hujan lebat di H-2 lebaran
Sumber :
  • Pixabay

BANDUNG – Menjaga sistem imun di tengah musim penghujan dan banjir menjadi penting untuk menghindari beberapa penyakit seperti batuk, pilek, demam, flu hingga demam berdarah.

Panduan Praktis Mencairkan Bantuan PKH dan BPNT, Tips Lengkap Agar Proses Klaim Berjalan Lancar

Selain menjaga kebersihan diri dan lingkungan rumah mengonsumsi makan yang sehat selama musim hujan juga diketahui dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Maka dari itu, Anda harus memperhatikan apa yang Anda konsumsi saat musim hujan.

Panduan Lengkap Cara Mudah Mudah Daftar Bansos Online Melalui Aplikasi Cek Bansos

Berikut ini adalah beberapa cara untuk membantu Anda tetap sehat selama musim hujan melansir laman smarter health.

1. Buah dan Sayuran

Waspadai 4 Virus Mengintai Saat Musim Hujan: KENALI DAN LINDUNGI DIRI

Pertahankan energi Anda sepanjang hari dengan mengonsumsi buah-buahan, seperti apel, pir, atau delima. Anda juga bisa makan irisan mentimun karena kandungan airnya yang tinggi dapat membantu meningkatkan hidrasi tubuh dan membuang racun.

Hindari risiko infeksi dengan memasukkan pare dan fenugreek dalam diet harian Anda. Selain itu, pastikan untuk selalu menjaga kebersihan Anda dengan mencuci sayur, dan buah-buahan sebelum Anda makan.

Halaman Selanjutnya
img_title