Muncul Isu Keretakan Koalisi KIR Lantaran Kedekatan Ganjar-Prabowo

Isu Kertakan Internal PKB semakin Menguat
Sumber :
  • tvOneNews.com

VIVA  Bandung – Kedekatan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dengan Ketua Umum Partai Gerindra yang gadang-gadang bakal menjadi duat pada Pemilu 2024 mendatang rupaya ditanggapi dengan sinis oleh kader Partai Kebangkitan bangsa (PKB) Jazilul Fawaid.

Habib Bahar Akui Kemenangan Prabowo, Namun Tetap Anggap Sebagai "Pengkhianat"

Meski sebelumnya, oleh ketua umum Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar, disetujui. Namun Jazilul menggangap kedekatan dan isu Ganjar-Prabowo di Pemilu mendatang akan menganggu keharmahmonisa koalisi kedua partai.

Dia meminta Gerindra menghargai dan menghormati serta menjaga komitmen yang sudah disepakati bersama anatara PKB dan Gerindra dalam koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KIR)

Pasca Putusan MK, Gibran Ucapkan Terimkasih ke Anies dan Ganjar Soal Ini

"Harapan saya, kta saling hormati dan menjaga komitmen, toh sudah jelas medatnya ada ditangan Prabowo dan Cak Imin," Ujar Jazilul, dikutip dari tvOneNews.com

Karena sampai hari PKB terus menjalin kemesraan dengan Gerindra, kata dia jangan sampai wacana spekulatif itu menganggu kemesraan dalam koalisi KIR.

Dewan Kehormatan PDIP Sebut Gibran Rakabuming Raka Sudah Keluar dari Partai

"Sepanjang ini belum ada wacana meninggalkan koalisimalah makin mesra, Prabowo-Cak Imin ketemu di Pesantre Bumi Shalawat Sidoarjo," jelas dia

Ganjar yang saat merupakan kader PDIP pasti akan menolak wacana spekulatif duet Ganjar-Prabowo di Pemilu 2024

"Coba tanya Pak ganjar yang juga kader PDIP, saya yakin akan menolak wacana duet tersebut," ungkap Jazuli Wakil ketua umum PKB