Ponpes Al Zaytun Ajarkan Salam Yahudi, UAS Geram: Tangkap Ketua...
Senin, 12 Juni 2023 - 11:34 WIB
Sumber :
Di akhir ceramahnya, UAS mengatakan bahwa orang-orang muslim harus memilih dengan cermat sekolah anak mereka. Ia menyatakan bahwa tidak semua pondok pesantren memberikan pendidikan Islam yang benar.
Baca Juga :
Dilaporkan soal Dugaan Pelecehan Seksual Terhadap 20 Santriwati, Begini Pengakuan Pimpinan Ponpes
"Jangan measukkan anak karena bangunan yang megah, rupanya aliran sesat. Bisa pula, tuan syekhnya, di depan santri di dalam masjid, anak-anak diajarkan lagu-lagu Yahudi,” pungkasnya.