Viral Youtuber Indonesia yang Dikubur Hidup-Hidup dengan Ular, Akhirnya Dilarikan ke Rumah Sakit

Gilang Barbie
Sumber :

Gilang menyampaikan hal itu dalam kolom komentar unggahan video dikubur hidup berjudul "Experiment dikubur H!dup” untuk tafakur diri disaksikan oleh banyak warga, tayang sekira 10 hari lalu.

MUI Kecam Keras soal Larangan Hijab Bagi Pegawai di RS Medistra Jakarta, Minta Pihak Berwenang Turun

"Ohhh iyaa saya mau jelasin tentang ular keluar dari Lobang ya. banyak orang yg bilang itu ular Settingan. lahhhh emang itu jelas di Setting. Coba temen2 baca lagi dan perhatikan lagi dari judul dan konsep video tersebut," tulisnya.

Gilang kemudian menjelaskan juga bahwa yang dilakukannya bukan konten prank atau lelucon seperti beberapa konten lain yang dibuatnya. Konten tersebut murni dibuat untuk tujuan lain yang bukan sekedar prank.

Kemenkes Klaim Sudah Terima 91 Laporan Bullying, Terbanyak di Rumah Sakit Ini

"ini bukan konten PRANK ya. TAPI KONTEN TAFAKUR DIRI (GAMBARAN/BISA KITA SEBUT UNTUK MENGINGATKAN KITA BAHWA DI ALAM KUBUR TIDAK JAUH BEDA SEPERTI ITU. tetapi tergantung amal ibadah nya ya," kata Gilang.