Pencarian Eril Masih Terus dilakukan Sampai Anjing Pelacak dikerahkan

Emmeril Khan Mumtadz
Sumber :
  • unggahan akun instagram @emmerilkahn

Bandung – Keluarga Ridwan Kamil kembali pulang ke Indonesia, bukan berarti proses pencarian telah selesai, tim petugas di Swiss masih terus mengupayakan dengan metode pencarian menggunakan anjing pelacak. 

Zara Anak Ridwan Kamil Pamer Makanan Pro Israel, Bikin Netizen Jantungan

Seperti yang dilansir dari Viva.co.id, Kepala Biro Administrasi Pimpinan Setda Pemprov Jabar, Wahyu Mijaya menyampaikan langsung pencarian Eril oleh Otoritas Swiss memakai anjing pelacak dikarenakan sudah 7 hari Eril belum kunjung ditemukan. 

"Jadi, untuk sekarang ini mulai dengan digunakan anjing pelacak dalam pencarian ananda Eril, karena memang sudah lebih dari 7 hari," jelas Wahyu Mijaya di Bandara Soetta, Tangerang, pada Jumat, 3 Juni 2022.

Pamer Makanan Pro Israel, Anak Ridwan Kamil Kena Ulti Netizen

Wahyu juga akan terus memantau perkembangan proses pencarian Eril dan perwakilan keluarga dari Ridwan Kamil pun masih ada di Swiss. 

"Adik beliau (Ridwan Kamil) yang di sana (Swiss). Dan, kami harap cepat ditemukan bagaimana pun kondisinya," tuturnya.

Heboh! Buku Karya Sarjana Isarel Ini Diduga Jadi Penyebab Zara Lepas Hijab

KBRI Bern menegaskan pencarian Eril akan diperluas lagi dengan mengerahkan anjing pelacak, dan adik dari Ridwan Kami, Epil Nazmuzaman yang terus melakukan koordinasi dengan KBRI Bern akan terus memantau proses pencarian Eril, keponakannya. 

"Upaya pencarian intensif akan terus dilanjutkan Jumat, 3 Juni dengan tambahan dukungan anjing pelacak," jelas KBRI Bern, pada Jumat 3 Juni 2022.

Halaman Selanjutnya
img_title