Meninggal di Usia 77 Tahun, Ini Profil Mustasyar PBNU KH Dimyati Rois

KH Dimyati Rois meninggal dunia
Sumber :
  • istimewa

BANDUNG – Mustasyar Pengurus Besar Nahdatul Ulama (PBNU) KH Dimyati Rois dikabarkan wafat di RS Telogorejo, Semarang, Jumat, 10 Juni 2022 pukul 01.13 WIB.

Profil dan Biodata Marselino Ferdinan, Pemain Timnas yang Bermain Ciamik Lawan Arab Saudi

Mustasayar PBNU yang juga Ketua Dewan Syuro PKB KH Dimyati Rois wafat pada usia usia 77 tahun.

Almarhum rencananya akan dimakamkan di kompleks Pondok Pesantren Al-Fadlu 2 di Srogo, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

Dituduh Jadi Admin Fufufafa Ini Profil Roy Suryo Notoprojo

Bagi anda yang masih penasaran dengan profil sosok tokoh nasional tersebut, berikut ini ulasannya untuk anda.

Profil KH Dimyati Rois

Profil Tom Lembong: Dari Kepercayaan Jokowi hingga Timses AMIN

Dimyati Rois lahir di Bulakamba, Brebes pada 5 Juni 1945. Pendidikan agama dimulai dengan mencari ilmu di Pondok Pesantren (nyantri) APIK Kaliwungu, Kendal.

Nyantri itu dijalani selama belasan tahun. Setelah itu, KH Dimyati Rois mengambil pendidikan di Ponpes Lirboyo, Kediri, kemudian berlanjut ke Rembang, tepatnya Pondok Pesantren Sarang.

Halaman Selanjutnya
img_title