Jeda Berakhir, Pemain Persib Bandung Siap Kembali Mengasah Baja di Lapangan!

Persib Bandung
Sumber :
  • Pinterest

VIVABandungJeda internasional selama 10 hari telah usai. Para pemain Persib Bandung kini bersiap untuk kembali berlatih.

GBLA Bakal Jadi Allianz Stadium Versi Bandung? Simak Rencana Besar Persib Bandung dan Bank Dunia!

Setelah menikmati libur sejak 11 Maret 2025, tim asuhan Bojan Hodak akan mulai latihan bersama pada Jumat, 21 Maret 2025.

Muhammad Adzikry Fadlillah, salah satu pemain Persib, mengungkapkan kesiapannya untuk kembali bergabung dengan tim. Pemain dengan nomor punggung 71 ini menyatakan tidak ada kendala dari segi fisik dan kebugaran.

Persib Tak Ingin Jemawa Meski Unggul Poin Dalam Perburuan Juara Liga 1

"Saya siap untuk kembali latihan," ujar Adzikry pada Kamis, 20 Maret 2025.

Selama masa liburan, Adzikry tidak bersantai. Ia tetap menjaga kondisi tubuhnya dengan latihan mandiri.

Wonder Kid Persib Beckham Putra Dipanggil Timnas?

Berkat disiplin ini, ia merasa bugar dan siap untuk kembali ke lapangan meski telah libur cukup lama.

Halaman Selanjutnya
img_title