Indahnya Danau Ranu Grati, Tempat Healing Pasuruan Buat yang Suka Mancing

Danau Grati Pasuruan
Sumber :
  • Viva Group

Sekedar informasi, jam masuk untuk ke Danau Ranu Grati juga cukup panjang, yakni mulai dari pukul 08:00 WIB hingga 18:00 WIB.

Gilga Sahid Siapa? Berikut Biodata Penyanyi Campursari Dari Madiun Lagu Nemen

2. Berlatar Pegunungan Tengger

Jika menghadap ke arah depan di Danau Ranu Grati, kamu akan melihat pemandangan Pegunungan Tengger yang sangat indah. Dijamin, pemandangan tersebut bisa bikin penat hilang seketika. Gunung Tengger sendiri adalah gunung dengan ketinggian 4000 mdpl.

Ini Wisata Populer Di Era Pasca - Pandemi

3. Tempat Budidaya Ikan

Selain menikmati panorama yang indah, di Danau Ranu Grati, kamu juga bisa memancing, lho. Pasalnya, di tempat ini ada banyak keramba apung yang berfungsi jadi tempat budidaya ikan air tawar. Selain memancing, kamu juga bisa membeli ikan yang langsung ditangkap dari nelayan.

Mengenal Slow Travel dan apa bedanya dengan Traveling biasa?

4. Satu-satunya Danau di dataran rendah Jawa Timur

Danau Ranu Grati merupakan satu-satunya danau alami yang ada di dataran rendah Jawa Timur. Danau ini terbentuk dari aktivitas vulkanik sebuah gunung berapi.

Halaman Selanjutnya
img_title