Belum Sebulan Bebas, Ammar Zoni Kembali Ditangkap Soal Kasus Narkoba
Kamis, 14 Desember 2023 - 04:36 WIB
Sumber :
- Viva.co.id
Bandung –Aktor Ammar Zoni kembali harus berurusan dengan pihak berwajib karena penggunaan narkoba yang melanggar hukum.
Ammar kembali terlibat dalam kasus narkoba, yang merupakan hattrick ketiganya dalam kasus semacam ini.
Tiga Kali Ditangkap Atas Kasus Narkoba
Baca Juga :
Polisi Bantah Anggapan No Viral No Justice dalam Kasus Anak Bos Toko Roti Aniaya Karyawati
Per-hari ini, Rabu 13 Desember 2023, Ammar Zoni kembali diamankan polisi untuk ketiga kalinya akibat konsumsi narkoba.
Bapak dua anak itu diamankan pihak kepolisian dari Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat.
Padahal, dirinya baru saja menghirup udara bebas usai terkena kasus yang sama dua bulan yang lalu.
Halaman Selanjutnya
Kasat Resnarkoba Polres Metro Jakarta Barat, AKBP Indrawienny Panjiyogo mengkonfirmasi pihaknya telah menangkap aktor Ammar Zoni.