Oktober Jadi Laga Jurang Kematian Bagi Manchester United

Manager Manchester United Erik Ten Hag
Sumber :
  • Instagram @manchesterunited

BANDUNG - Bulan Oktober sepertinya akan menjadi jadwal terberat bagi Manchester United. Pasalnya mereka harus tampil bersaing dengan tim papan atas Premier League.

Jelang Hadapi Swedia, Timnas Portugal Coret Nama Cristiano Ronaldo dari Daftar

Dilansir dari viva.co.id, Tim Setan Merah menjalani liburan pertandingan hingga akhir bulan September. Seiring aksi belasungkawa atas wafatnya Ratu Elizabeth II.

Sehingga penampilan mereka di Premiere League baru bisa dijalani bulan mendatang. Itupun dengan lawan-lawan yang tangguh, seperti Manchester City, pada Minggu malam 2 Oktober 2022.

Kerap Lakukan Blunder, Bek MU Harry Maguire Jadi Bahan Candaan oleh Anggota DPR Saat Rapat

Duel tersebut tentu diprediksi ketat karena keduanya sama-sama ingin mengguncang Arsenal di peringkat utama klasemen. Dalam posisi Klasemen, The Citizens kini ada di posisi ke-2 dengan 17 poin dari 7 pertandingan sementara MU ada di posisi ke-5 dengan raihan 12 poin dari 6 laga. 

{{ photo_id=6037 }}

Raphael Varane Ungkap Syarat Manchester United Raih Tropi Liga Champions Musim Ini

Duel berat MU lainnya yakni melawan Tottenham Hotspur. Dimana sebelum itu, Tim Setan Merah harus menghadapi Everton, Omonia (Liga Europa) dan Newcastle. 

Pertandingan terberat MU di Oktober, kemudian ditutup dengan laga melawan Chelsea. Berikut laga terberat Manchester United di Bulan Oktober :

Halaman Selanjutnya
img_title