LaLiga Villareal vs Valencia: Kapal Selam Kuning Sukses Libas Lawan

LaLiga Villarela vs Valencia
Sumber :
  • tangkap layar instagram @villareal_indonesia

Menerima umpan dari Juan Foyth, pemain asal Belanda itu melepaskan sepakan mendatar yang mengarah ke sudut kanan bawah gawang Cillessen.

Lamine Yamal, Pemian Muslim Spanyol Pencetak Sejarah di Piala Euro 2024

Arnaut Danjuma hampir saja mencetak hattrick di laga ini, jika tendangannya ke sisi kiri gawang Valencia tidak dapat diantisipasi oleh Cillessen.

Babak pertama berakhir untuk keunggulan 2-0 Villarreal atas Valencia.

Striker Spanyol Lamine Yamal Pecahkan Rekor, Jadi Pencetak Gol Termuda di Piala Eropa

Valencia sempat memperkecil skor jadi 1-2 di babak kedua, tetapi gol dari Denis Cheryshev dianulir wasit karena offside.

Empat menit berselang, kelelawar Mestalla kembali mendapat peluang lewat sepakan Marcos Andre yang masih melebar dari gawang Villarreal.

Link Live Streaming Semifinal Piala Euro 2024: Spanyol vs Prancis

Hingga peluit panjang dibunyikan, si Kapal Selam Kuning mempertahankan keunggulan dua golnya.

Hasil ini membuat Villarreal masih berada di peringkat ketujuh dengan mengoleksi 52 poin, dan menjaga peluangnya untuk bermain di kompetisi Eropa. Sementara Valencia tertahan di peringkat kesepuluh klasemen LaLiga Spanyol.

Halaman Selanjutnya
img_title