Tata Cara Lengkap Puasa Syawal: Niat, Waktu dan Keutamaannya

Ilustrasi Menahan Lapar Puasa
Sumber :
  • Pinterest

VIVA Bandung – Setelah perjuangan panjang sebulan penuh menahan hawa nafsu di bulan Ramadan, umat Muslim menyambut kemenangan dengan suka cita. Namun, perjalanan ibadah tak berhenti begitu saja. Puasa Syawal adalah puasa 6 hari penuh setelah Idul Fitri, hadir sebagai kesempatan emas untuk menyempurnakan ibadah dan meraih pahala berlipat ganda

Waspada Bahaya Gula dan Santan di Hari Raya! Begini Pola Makan Aman ala Pakar Gizi

Ingin tahu bagaimana cara melaksanakan puasa Syawal dengan benar dan apa saja keutamaannya? Mari kita simak tata cara lengkapnya dalam artikel ini.

Tata Cara Puasa Syawal

Keutamaan Bulan Syawal dan Amalan Sunnah untuk Meraih Berkah

Tata cara puasa sunnah Syawwal sama seperti puasa pada umumnya, yaitu dengan menahan diri dari makan dan minum sejak terbit fajar sampai terbenamnya matahari.

Niat Puas Syawal

7 Tips dan Trik Tetap Sehat Setelah Lebaran

Untuk memantapkan hati, ulama menganjurkan seseorang untuk melafalkan niatnya. Berikut ini lafal niat puasa Syawal:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ الشَّوَّالِ لِلهِ تَعَالَى

Halaman Selanjutnya
img_title