Bakso Iga Jumbo Bandung Ini Pakai 3 Dandang Raksasa Setiap Hari

Mie Bakso Mas Eko Maju
Sumber :
  • Google Map

Kuah baksonya juga berbeda dari bakso pada umumnya. Meski berasal dari Jawa Timur, pemiliknya mengadaptasi resep khas Bandung.

Berburu Kue Lebaran Legendaris di Bandung, 6 Destinasi Kuliner Warisan yang Wajib Dikunjungi

Bakso yang disajikan termasuk jenis bakso urat halus. Teksturnya kenyal namun tidak terlalu keras saat digigit.

Proses memasak iga membutuhkan waktu 5-6 jam. Hasilnya, daging menjadi sangat empuk dan mudah lepas dari tulangnya.

Mengejutkan! 5 Hidden Gem Kuliner di Bandung yang Jarang Diketahui Wisatawan Saat Ramadan

Mie Bakso Mas Eko Maju

Photo :
  • Google Map

Setiap porsi Mie bakso iga disajikan dengan dua butir bakso. Pelanggan bisa menambahkan sambal yang telah disediakan sesuai selera.

4 Rekomendasi Batagor Legendaris Bandung, Nomor 3 Bikin Perantau Rela Mudik!

Untuk minuman, warung ini menyediakan es jeruk dengan potongan jeruk yang besar. Mereka juga menawarkan teh dengan aroma pandan.

Halaman Selanjutnya
img_title