Layangkan 26 Pertanyaan, Panji Gumilang 10 Jam Diperiksa Bareskrim

panji gumilang
Sumber :

Viva Bandung –Bareskrim Polri memanggil Panji Gumilang dengan laporan dugaan penistaan agama. Panji Gumilang, pengasuh Ponpes Al Zaytun, terlibat dalam kasus dugaan penistaan agama. 

Pejabat Kemenhub Viral Usai Sumpah Injak Alquran, Kini Dilaporkan Sang Istri

Adapun pemeriksaan terhadap Panji Gumilang telah selesai dilakukan di Bareskrim Polri.

panji gumilang

Photo :
  • -
Bukan Penistaan Agama, Ini Alasan TikToker Galih Loss Buat Konten Soal Taawudz

Djuhandhani menyatakan bahwa penyidik melayangkan total 26 pertanyaan terkait pemeriksaan itu.

Pertanyaan itu mencakup sejarah Ponpes Al Zaytun serta video yang berkaitan dengan pernyataan Panji yang diduga mengandung penistaan agama.

Ditangkap Polisi Buntut Penistaan Agama Islam, TikToker Galih Loss: Saya Minta Maaf

"Yang bersangkutan menjawab semua dan mengakui bahwa yang ada di video memang benar yang dilakukan yang bersangkutan," jelasnya.

Adapun pemeriksaan Panji Gumilang dilakukan oleh penyidik Bareskrim Polri selama hampir sepuluh jam, mulai pukul 13.53 WIB hingga 23.30 WIB.

Halaman Selanjutnya
img_title